Berat | 4000 gram |
---|
EVANGELIARIUM
Rp750.000
Berisi kumpulan bacaan Injil yang disusun Menurut penanggalan liturgi Gereja untuk dibacakan dalam perayaan Misa Hari Minggu dan Hari Raya sepanjang tahun atau dalam ibadat-ibadat khusus lainnya. Evangeliarium sangat dihormati dalam Gereja Katolik dan buku inilah yang dibawa dengan diangkat sedikit lebih tinggi saat perarakan masuk Perayaan Ekaristi.
Penyusun : Komlit KWI | ISBN : 978-979-565-872-6
Robert Tanmizi –
Saya ingin koreksi buku evangeliarium ini tolong di kirim kesaya
admin –
Halo Bapak Robert Tanmizi, bapak bisa pesan langsung buku EVANGELIARIUM ke nomer WA 082114156000
Terimakasih